Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa atau yang biasa kita kenal dengan LDKS merupakan kegiatan untuk melatih siswa untuk meningkatkan kemampuan, karakter, dan sikap seperti seorang pemimpin yang baik. MA Al-Ikhwaniyah melaksanakan kegiatan LDKS tahun 2024 selama dua hari pada hari Kamis - Jumat, 25 -26 Januari 2024 yang juga bertujuan untuk melatih calon pengurus OSIM MA Al-Ikhwaniyah agar kelak dapat menjalankan organisasi dengan baik. Kegiatan LDKS ini diwajibkan untuk seluruh siswa/i kelas 10 dan 11 yang bertempat di lingkungan MA Al-Ikhwaniyah.
Kegiatan
Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa (LDKS) MA Al-Ikhwaniyah Tahun 2024
- Minggu, 28 Januari 2024 | Dibaca : 166 x
